UPT Bina Marga
-
UPT Dinas adalah unsur pelaksana teknis operasional dan / atau kegiatan teknis penunjang tertentu;
-
UPT Dinas dipimpin oleh seorang Kepala yang berada dibawah dan bertanggungjawab kepada Kepala Dinas melalui Sekretaris.
-
UPT Dinas mempunyai tugas melaksanakan sebagian tugas Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Penataan Ruang sesuai dengan nomenlaktur serta tugas-tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas.
UPT Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Penataan Ruang Kabupaten Bojonegoro terdiri dari :
-
UPT Bina Marga Wilayah I (Kec. Bojonegoro, Kapas, Sukosewu, Trucuk, malo, Dander dan Temayang)
-
UPT Bina Marga Wilayah II (Kec. Balen, Sumberrejo, Kanor, Baureno, Kepohbaru, Kedungadem dan Sugihwaras)
-
UPT Bina Marga Wilayah III (Kec. Ngasem, Kalitidu, Ngambon, Gayam, Bubulan, Gondang dan Sekar)
-
UPT Bina Marga Wilayah IV (Kec. Kedewan, Kasiman, Padangan, Tambakrejo, Purwosari, Ngraho dan Margomulyo)